Ribuan Linmas Siap Amankan Pemilu di Kaltim

March 11, 2009 by  
Filed under Politik dan Pemerintahan

Samarinda-vivaborneo.com-Sedikitnya 29 ribu petugas Perlindungan Masyarakat (Linmas) se Kaltim akan diterjunkan untuk membantu pengamanan Pemilu Legislatif, Presiden dan Wakil Presiden 9 April dan 8 Juli 2009. Ini ditegaskan Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat (Kesbang Linmas) Kaltim, Ambransyah Mukrie, usai pembukaan Diklat Linmas di Ruang Bina Bangsa Kantor Kesbang Linmas, Samarinda, Rabu (11/3). Read more

  • vb

  • Pengunjung

    1072569
    Users Today : 964
    Users Yesterday : 4022
    This Year : 9079
    Total Users : 1072569
    Total views : 10559262
    Who's Online : 58
    Your IP Address : 216.73.216.188
    Server Time : 2026-01-03