Pariwisata Kaltim Perlu Komitmen Bupati dan Walikota

July 10, 2011 by  
Filed under Kalimantan Timur

SAMARINDA – vivaborneo.com, Dalam upaya menggairahkan dan memajukan dunia pariwisata di Kaltim, khususnya dalam mensukseskan Visit Kaltim 2011. Maka, diperlukan partisipasi dan  komitmen para bupati dan walikota dengan melaksanakan even kepariwisataan, baik yang berskala daerah maupun nasional. Read more

Atlet O2SN Kaltim Peroleh 4 Emas

July 10, 2011 by  
Filed under Olahraga Lain

SAMARINDA – vivaborneo.com, Atlet Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN)  Kalimantan Timur berhasil meraih empat medali emas pada ajang O2SN Tingkat Sekolah Dasar (SD) yang diselenggarakan di Surabaya, Jawa Timur sejak 3 – 9 Juli. Read more

LPSE Kaltim Peroleh Prestasi Nasional

July 9, 2011 by  
Filed under Serba-Serbi

SAMARINDA – vivaborneo.com, Layanan Pengadaan secara Elektronik (LPSE)  Kalimantan Timur berhasil meraih prestasi Nasional karena mempunyai pagu lelang tertinggi pada caturwulan I Tahun 2011 untuk tingkat provinsi yang diberikan LKPP (Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah). Read more

Pemprov Kaltim Anggarkan Rp.22 Miliar Untuk Gaji 13

July 9, 2011 by  
Filed under Berita

SAMARINDA- vivaborneo.com – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kaltim menyiapkan anggaran  sebesar  Rp 22 Miliar untuk pembayaran gaji ke-13 bagi 7.700  Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemprov Kaltim. Read more

Berau Coal Siap Jadi Tuan Rumah IFRC 2011

July 8, 2011 by  
Filed under Kalimantan Timur

SAMARINDA – vivaborneo.com, Tuan rumah pelaksanaan Indonesian Fire Rescue Challenge (IFRC) 2011, PT Berau Coal, Jumat (8/7) melaporkan kesiapan mereka jelang pelaksanaan IFRC 2011, 16-28 September 2011. Manajemen PT Berau Coal yang dipimpin Kepala Teknik Tambang, Gatot Budi Kuncahyo diterima Sekprov Kaltim, Irianto Lambrie. Read more

« Previous PageNext Page »

  • vb

  • Pengunjung

    1113536
    Users Today : 1014
    Users Yesterday : 4582
    This Year : 50046
    Total Users : 1113536
    Total views : 10877709
    Who's Online : 62
    Your IP Address : 216.73.216.63
    Server Time : 2026-01-12