Bau Hantu Kuyang Sangat Tidak Enak

February 18, 2017 by  
Filed under Religi, Sosial & Budaya

PROKAL.CO, BALIKPAPAN  –  Munculnya sosok menyeramkan yang disebut-sebut kuyang di wilayah Batu Ampar Lestari, Balikpapan Utara, bukanlah yang pertama kali. Lisa, warga RT 66, menceritakan bahwa penampakan itu menebar teror ke warga beberapa tahun silam. “Itu kok muncul lagi,” katanya gelisah ketika ditemui di rumahnya, kemarin. Read more

Mitos Seputar Pembuatan Tapai di Kalimantan

July 5, 2016 by  
Filed under Berita, Religi, Sosial & Budaya

VIVABORNEO.COM, Panganan yang mudah ditemui saat Lebaran Idul Fitri adalah tape atau tapai. Hampir setiap rumah, terutama di kampung-kampung, sajian tapai atau tape ini kerap menjadi penghias meja. Baik tapai segar ataupun tapai dalam berbagai bentuk olahan seperti wajik tapai, dodol tapai ataupun kue-kue. Read more

Hantu Kuyang, Ilmu Hitam Untuk Keabadian

November 3, 2010 by  
Filed under Religi, Sosial & Budaya

Jika di Bali dikenal dengan Leak, maka di Kalimantan dikenal pula hantu sejenis dengan sebutan Kuyang atau Kawiyang. Hantu Kuyang adalah hantu yang   suka mencari dan menghisap darah wanita yang sedang melahirkan seorang bayi. Kuyang merupakan jelmaan dari seorang wanita yang menuntut ajaran ilmu hitam untuk mendapatkan kehidupan yang abadi. Read more

  • vb

  • Pengunjung

    1185605
    Users Today : 1304
    Users Yesterday : 5952
    This Year : 122115
    Total Users : 1185605
    Total views : 11283284
    Who's Online : 50
    Your IP Address : 216.73.216.159
    Server Time : 2026-01-23