Dispar Kaltim Selenggarakan Virtual Visit Kaltim Fest 2020

September 25, 2020 by  
Filed under Budaya, Ekonomi & Bisnis

Vivaborneo.com, Samarinda – Masa pandemi Covid-19 yang belum mereda di Provinsi Kaltim, membuat Dinas Pariwisata gencar berkreasi agar program-program pariwisata dapat terus berjalan.

Pada Peringatan Hari Pariwisata Dunia yang jatuh pada Minggu, 27 September 2020, Dinas Pariwisata Kaltim akan mengadakan Virtual Visit Kaltim Fest 2020, yang rencananya akan dibuka oleh Gubernur Kaltim Isran Noor. Read more

  • vb

  • Pengunjung

    1191152
    Users Today : 999
    Users Yesterday : 5852
    This Year : 127662
    Total Users : 1191152
    Total views : 11312292
    Who's Online : 52
    Your IP Address : 216.73.216.159
    Server Time : 2026-01-24